REORGANISASI KARANG TARUNA KALURAHAN PERIODE 2023-2027
Aribowo 08 Mei 2023 10:02:40 WIB
Karang taruna kalurahan melaksanakan reorganisasi pengurus tahun 2023-2027 di balai kalurahan nglindur pada hari jumat 5 Mei 2023. Dalam reorganisasi tersebut dihadiri oleh perwakilan dari masing-masing unit karang taruna padukuhan.
Hasil dari reorganisasi adalah :
Ketua : Hamzah Maulana (nglindur wetan)
Bendahara : Wahyu nugroho (gangsalan lor)
Sekretaris : Lipuro (sumur)
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |